Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Employee Self Service (ESS), Budaya Kerja, Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh sistem informasi manajemen, budaya kerja, dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan PT. Niaga Indoguna Yasa. Penelitian ini termasuk dalam kategori penelitian asosiatif kausal dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian sejumlah 46 orang karyawan. Data untuk penelitian ini dikumpulkan melalui teknik kuesioner dan dokumentasi. Analisis data yang diterapkan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini membuktikansistem informasi, budaya kerja, dan Motivasi kerja memengaruhi kinerja karyawan secara parsial dan simultan.
Article Details
References
Agustina, Ruslinda, Rara Gustiana, and Reni Hestiawati. 2022. “Pengaruh Kualitas Sistem Dan Kualitas Informasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.” DINAMIKA EKONOMI Jurnal Ekonomi dan Bisnis 15(2).
Anggeline, Komang Dyah Novi, Made Ary Meitriana, and I Nyoman Sujana. 2019. “Pengaruh Budaya Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di PT. BPR Nusamba Kubutambahan.” Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha 9(2): 441–50.
Arifin. 2019. “Pengaruh Motivasi, Kepuasan Kerja, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di PT. Sari Surya Perwira Medan.” Jurnal Ilmiah Skylandsea 2(1): 141–49.
Arisanti, Kartika Dwi, Ariadi Santoso, and Siti Wahyuni. 2019. “Pengaruh Motivasi Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Pegadaian (Persero) Cabang Nganjuk.” JIMEK 2(1).
Artina, H.B. Isyandi, and Sri Indarti. 2014. “Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Kerja, Lingkungan Kerja Terhadap Disiplin Kerja Dan Kinerja Personil Polda Riau.” Jurnal Tepak Manajemen Bisnis 6(2): 9–19.
Bagaskara, Bagus Ikhsan, and Edy Rahardja. 2021. “Analisis Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada PT. Cen Kurir Indonesia, Jakarta).” Diponegoro Journal of Management 2(1): 1–18.
Espurini, Wala. 2017. “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (Simpeg) Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Instalasi Narkotika, Psikotropika Dan Zat Adiktif (Napza) Rumah Sakit Jiwa Provinsi Jawa Barat.”
Ghozali, Imam. 2021. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 26. 10th ed.
Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Habibah, Ana Mariyatul, and Dewi Andriani. 2022. “Pengaruh Motivasi, Pengawasan, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan UD. Ratu Kencana Pangan.” ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin 1(9): 1–18.
Handayani, Titik. 2017. “Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah, Motivasi Guru, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Guru Sma Negeri Wonosobo.” Jurnal
Akuntabilitas Manajemen Pendidikan 3(2).
Hasdiah. 2018. “Pengaruh Motivasi Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Sekretariat Daerah Kabupaten Enrekang.” KNAPPPTMA ke-8: 1–7.
Idrus, Irwan. 2023. “Pengaruh Budaya Organisasi Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Parepare.” DECISION : Jurnal Ekonomi dan Bisnis 4(1): 115–23.
Kaesang, Shania Victoria, Riane Johnly Pio, and Ventje Tatimu. 2021. “Pengaruh Budaya Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan.” Productivity 2(5): 391–96.
Kulsum, Umu. 2023. “Pengaruh Budaya Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Lamongan.” Jurnal Ekonomika dan Bisnis Islam 6(1): 95–101.
Liyas, Jeli Nata, and Ferisca Nur Widyanti. 2020. “Pengaruh Sistem Informasi Manajemen
Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Primanusa Globalindo Pekanbaru.” Equilibrium 8(2): 166–80.
Mangkunegara, Anwar Prabu. 2020. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya.